Bahan
1. aneka buah: mangga muda,pepaya,nanas, belimbing,bengkuang, timun, apel, jambu, semangka, nangka, dikupas dan dicuci
2. tahu goreng
3. kerupuk
Bumbu
1. kacang tanah digoreng
2 cabe rawit
3 bawang putih goreng
4 gula merah
5 asam matang
6 garam + terasi
semua bumbu dihaluskan. tambah air secukupnya sampai tercampur rata. jangan terlalu cair/ kental
Alat
1piring plastik
2 pisau
3 piring dan garpu saji
4 piring kecil
5 baskom
6 telenan
7 serbet, koran, kresek buat sampah
cara buat
1 potong kecil semua buah, susun dipiring saji,tambahkan potongan tahu
2 siram dengan bumbu kacang, sajikan dengan pelengkap kerupuk
Keputrian 17 Feb 2012
No comments:
Post a Comment